Function pada Typescript

Kali ini kita akan belajar tentang function pada typescript. Function ini sebenarnya sama dengan function pada javascript. Untuk penulisannya juga hampir mirip dengan javascript tapi kita harus menentukan tipe data untuk parameter dan juga returnnya. Seperti halnya bahasa pemrograman lain,…
